UPGRADING/UPSKILLING TRAINING BAGI GUIDE.

 


JOGJAKARTA, Merdekanews.net  ----  Masa Pandemi selama tahun 2020c hingga maret 2021 seolah- olah kita melewati masa yang menyeramkan bagi para pelaku pariwisata di jogjakarta.


Pemerintah lewat Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif bidang SDM dan Kelembagaan,khususnya peningkatan kompetensi SDM pariwisata,yang di komandani oleh Surana.


Team BM berhasil menemui Surana di tengah kesibukannya pada acara Upgrading/Upskilling training bagi Pemandu Wisata di jogjakarta,menurut Surana, kegiatan ini telah lama di rencanakan yang di danai oleh Word Bank untuk pengembangan SDM wisata misalnya BPY ( Borobudur,Prambanan, Yogyakarta),Toba dan sekitarnya, Mandalika/Lombok.


Yang paling berdampak adanya Covid 19 adalah Pemandu wisata, karena mereka adalah freeline tidak ada yang bergaji tetap, ada pekerjaan baru di bayar, beda dengan pegawai hotel yang meskipun sepi masih bisa di shift dan masih ada gaji bulanan". imbuh Surana.


Kegiatan upgrading/upskilling ini untuk memberikan pelatihan dan merefresh supaya ingat lagi karena sudah lama diam di rumah dan di berikan materi yang kekinian, kegiatan ini di ikuti oleh sekitar 80 guide  dengan berbagai spesifikasi bahasa asing dan pemandu desa wisata, berlangsung tgl.1-4-Maret 21 papar ,Surana.


Misalnya materi story telling, kita boleh ngecap tapi tidak menipu, supaya menarik tidak hanya baca buku.

Materi CHSE : Clear, Health, enviroment/ramah lingkungan ini untuk menggalakkan kegiatan pemandu dari awal hingga akhir,sepertinya memang kita di ingatkan Allah bahwa selama ini kita ceroboh tetapi tidak ada kata terlambat, imbuh Pria yang low profile yang sudah banyak pengalaman di Manca Negara maupun di dalam Negeri.


Di sela sela kegitannya yang padat, Surana berharap agar vaksin berjalan baik.

Kampanye Prokkes diterapkan dengan baik.Salam sehat semuanya.

Post a Comment

0 Comments