Karya Bakti Koramil 0824/07 Silo di Desa Mulyorejo



Jember, Kabarejember.com 
----Memperingati HUT Kostrad ke 59 Yonif Raider 509 bersama sama melaksanakan kerja bakti pada hari Jumat 21/02/2020 di Dusun Bedengan Baban timur Desa Mulyorejo kecamatan Silo.
Kegiatan karya bakti yang berkerjasama dengan semua masyarakat, Koramil, Polsek, rekan rekan Pramuka juga anak anak KKN dari IAIN disesa mulyorejo. Juga rekan rekan dari perhutani, perangkat desa, kecamatan juga personil dari Brigif 30 orang atau satu pleton berjalan dengan lancar.
Kegiatan berjalan dengan sesuai dengan harapan.
Semua yang terlibat termasuk BPD dengan Babinsa sudah berkalabrasi dengan baik, desa sudah mengetahui dan terbukti dari muspika Kecamatan Silo hadir membantu untuk memberikan motivasi kepada masyarakat agar supaya kesadaran kerja bakti semakin meningkat.
Saiful selaku Babinsa Desa Mulyorejo berharap supaya masyarakat menjaga, merawat dan memelihara jalan yg sudah dibangun agar tetap awet dalam menghadapi musim hujan ini.
Tidak hanya di desa Mulyorejo saja, untuk seluruh kecamatan sekabupten agar mengajak masyarakatnya memelihara menjaga semua yang sudah dimiliki di sekitarnya menjadi yang terbaik.
(Yung/Vans)

Post a Comment

0 Comments